-->
g2QFCKwavghUp2yzjKrIFwEeG13RASCerFTCMH35

Mengenal Menu Tab Design Microsoft Word

Fungsi Menu-Menu Pada Tab Design Microsoft Word 2013

Seperti yang kita ketahui bahwa Microsoft Office Word adalah salah satu bagian dari Software Microsoft Office besutan Microsoft Corporation.
Microsoft Office Word sendiri berfungsi sebagai program pengolah kata yang sangat umum digunakan di msyarakat.






Pada Microsoft Office Word 2013 terdapat tab menu yang berisi menu perintah yang memiliki fungsi masing-masing. Dan yang akan kita bahas kali ini adalah fungsi menu-menu yang ada pada Tab Design (Desain).
Grup Document Formating
1.  Themes    = menambahkan tema untuk memberikan gaya pada dokumen
2.  Colors       = memilih warna tema pada dokumen
3.  Fonts        = memilih font atau gaya huruf pada tema dokumen yang sedang aktif
4.  Paragraph Spacing = untuk mengubah spasi antar paragraf dengan cepat
5.  Effect        = untuk memberikan perubahan efek pada objek terpilih
6.  Set As Default = untuk menjadikan gaya dokumen saat ini diterapkan pada dokumen lainnya

Grup Page Background
1.  Watermark           = untuk menambahkan cap air pada bagian belakang teks
2.  Page Color          = untuk memberikan warna pada halaman dokumen
3.  Page Border       = untuk menambahkan bingkai pada sisi kertas

Sumber :androidblog19.blogspot-com
Related Posts

Related Posts

Post a Comment