-->
g2QFCKwavghUp2yzjKrIFwEeG13RASCerFTCMH35

Cara Memasukkan Dan Update Data Record Di Ms Access

Cara mengedit, menyimpan, dan mengembalikan perubahan (Undo) pada record:

  1. Mulailah mengetik di dalam kolom pada baris. Perhatikan bahwa selector record berubah menjadi simbol pensil, mengindikasikan bahwa record tersebut sedang diedit.
  2. Klik baris selanjutnya. Record akan otomatis disimpan.
  3. Klik icon Undo. Ini akan mengembalikan perubahan yang telah dibuat pada record yang telah disimpan.

Cara memasukkan/menambahkan record:

  1. Klik icon New Blank Record, atau klik record terakhir, yang ditandai dengan (New).
  2. Mulailah mengetikan ke dalam baris.
  3. Klik record lain untuk menyimpan perubahan.
Tips & Trik:
Anda hanya bisa mengembalikan perubahan record menggunakan Undo selama Datasheet masih belum ditutup.

Sumber :www.panduanpraktis-com
Related Posts

Related Posts

Post a Comment