- Bullets = Ini mempunyai fungsi untuk memberikan tanda bullet pada beberapa paragraf yang anda pilih, bullet ini modelnya hitam bulat, selain itu ada juga model-model lainnya seperti centang. lihat gambar model-model bullets di bawah ini :
- Numbering = sama seperti bullets, letak perbedaanya cuma bentuknya. Kalau Numbering ini menggunakan nomor atau angka dalam penandaan paragraf yang di pilih. coba liat gambar model-model numbering di bawah ini :
Sip itulah beberapa penjelasan mengenai bullet dan numbering, semoga bisa membantu kita dalam membuat document file di Microsoft offiece word.
Sumber:tinkq.blogspot.com